FEATURE

15/01/2009 13:23

Feature

SEPERTI halnya berita (news), agak sulit memberikan definisi yang tepat tentang feature. Berikut beberapa artikel terkail feature: Pengertian Feature, Menyentuh Saja Tak Cukup,  Membuat Lead Feature

MITOS

15/01/2009 14:56

Delapan Persepsi Salah Tentang Wartawan

ADA banyak sekali persepsi yang keliru tentang wartawan. Persepsi ini tak cuma ada di sebagian masyarakat, tapi juga ada di kalangan wartawan sendiri terutama wartawan yang tak memperoleh pelatihan yang baik tentang profesinya. Berikut adalah delapan persepsi keliru tyang masih ada tentang sosok...

SEJARAH PERS

15/01/2009 13:42

Sejarah Pers

KATA orang, pers sudah ada sejak lama. Cikal bakalnya muncul sejak zaman Romawi Kuno (59 SM). Sejumlah catatan sejarah menyebutnya sebagai Acta Diurna, semacam jurnal yang beritanya masih ditulis tangan alias tak dicetak. Sekalipun cikal bakalnya ada di Romawi, koran edisi cetak sendiri ternyata...

MANAJEMEN

15/01/2009 13:18

Pengantar Manajemen

DALAM pengertian sederhana, manajemen adalah tindakan yang dilakukan untuk membuat sumber daya yang ada dapat berfungsi secara maksimal untuk mencapai tujuan tertentu. Tindakan tersebut meliputi perencanaan (planning), pengorganisasian (organizing), pelaksanaan (acting) dan pengawasan...

BERITA

11/01/2009 16:14

Berita

BERIKUT ARTIKEL LAIN TERKAIT BERITA:  Pengertian Berita, Jenis-jenis Berita,  Ukuran Layak Berita, Peliputan Berita, Menulis Lead, Memecah Angle Berita,  Berita Follow Up,  Sembilan Prinsip Peliputan dan Penulisan Berita Kriminal,  Lingkaran Narasumber di...

WAWANCARA

11/01/2009 16:11

Pengertian dan Teknik

SERINGKALI, seorang wartawan tiba di lokasi setelah sebuah peristiwa terjadi. Padahal, ia harus mereka ulang peristiwa itu menjadi sebuah berita, hingga merangkai ceceran fakta yang tercecer saja tentu tak memadai. Jika ini terjadi, hal yang harus dilakukan adalah mencoba meminjam persepsi orang...

ETIKA JURNALISTIK

15/01/2009 13:06

Pengertian Kode Etik Jurnalistik

KODE Etik Jurnalistik adalah acuan moral yang mengatur tindak-tanduk seorang wartawan. Kode Etik Jurnalistik bisa berbeda dari satu organisasi ke organisasi lain, dari satu koran ke koran lain. <span class="fullpost"> Namun secara umum dia berisi hal-hal berikut yang bisa menjamin...

BAHASA

11/01/2009 16:20

Tanda Baca

KESALAHAN bahasa kerap bersumber dari  kesalahan penerapan ejaan, terutama tanda baca. Penyebabnya, antara lain ialah adanya perbedaan konsepsi pengertian tanda baca di dalam ejaan sebelumnya yaitu tanda baca diartikan sebagai tanda bagaimana seharusnya membaca tulisan. Misalnya,  tanda...

Search site

PROPAGANDA

15/01/2009 14:10

Bukan Sembarang Tim Sukses

KATA orang, tak ada teman sejati dalam dunia politik. Yang ada hanyalah sekutu, dan jika yang ada bukan sekutu, maka yang dihadapi adalah musuh… AJANG pemilihan kepala daerah (pilkada), pemilihan presiden (pilpres), maupun pemilihan anggota parlemen (legislatif) di mana pun pesta demokrasi itu...

MENJERAT WARTAWAN

15/01/2009 14:58

37 Pasal yang Dapat Menjerat Wartawan

ADA tak kurang dari 37 pasal dalam KUHP yang bisa menjerat para jurnalis dalam menjalankan tugasnya. Hampir semua pasal-pasal tersebut sangat elastis. Dalam kata lain,  penerapan dari pasal-pasal tersebut bisa "diatur" sedemikian rupa sesuai dengan "kepentingan" pihak yang...